SELEKSI OSN TINGKAT SEKOLAH

SELEKSI OSN TINGKAT SEKOLAH

0
SHARE

Menjelang akhir pekan, di hari Jumat (20/01/2023) tepat pulang sekolah. Para peserta didik yang sudah mendaftarkan dirinya untuk mengikuti Olimpiade Sains Nasional (OSN), dihari itu mereka melaksanakan seleksi tingkat sekolah. Sejumlah 150 peserta dari kelas X dan XI mengikuti seleksi OSN. Dengan jumlah 9 mata pelajaran dalam cabang OSN, antara lain:
Matematika
Biologi
Kimia
Fisika
Geografi
Ekonomi
Informatika
Astronomi

Bapak/ibu guru selalu melakukan pendampingan kepada peserta. SMAGER tidak ingin ketinggalan dalam prestasi pastinya, sehingga diperlukan persiapan yang matang. Para siswa pastinya saling berkompetisi dengan sehat. Saling bergandengan untuk SMAGER yang lebih hebat.

SMA Negeri 1 Geger, Jujur dan Berprestasi!
SMA Negeri 1 Geger, Sekolah Digital!

LEAVE A REPLY

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.